Siklus akuntansi adalah suatu urutan kejadian dalam kegiatan pencatatan data transaksi keuangan dalam suatu periode tertentu,di mulai dari pencatatan dokumen transaksi ke dalam jurnal atau buku besar (ledger),pengiktisaran kedalam neraca saldo penutupan dan membuka kembali buku besar yang diakhiri dengan laporan keuangan.

Comments (0)